Filter Air Cilandak Jakarta Selatan
Banyak dari masyarakat di Indonesia yang menggunakan sumber air sumur sebagai sumber air bersih bahkan air minum. Karena sudah menjadi tradisi di banyak kalangan, dengan cara yang mudah untuk didapatkan. Namun ternyata air sumur yang menjadi sumber air di kebanyakan orang didalam nya terdapat banyak kandungan yang berbahaya untuk kesehatan. Parameter fisika antara lain terdiri dari suhu, warna, kekeruhan, pH, TDS, bau dan rasa. Parameter kimia antara lain terdiri dari logam berat yaitu Besi (Fe), Cadmium (Cd), Kromium (Cr), Timbal (Pb), Mangan (Mn), Tembaga (Cu), Seng (Zn), Zat organik (KMNO4), Total Kesadahan. Untuk gambaran diatas solusinya Anda memerlukan sebuah filter air sumur untuk menjadikan air sumur Anda menjadi standar air bersih secara fisik atau kimia sehingga layak untuk digunakan sehari-hari.
Seperti Pemasangan Filter Air Master tipe M300 Automatic di Cilandak Jakarta Selatan. Pemasangan ini dilakukan dengan analisa terlebih dahulu untuk air sumber nya, setelah kami lakukan analisa baru kami sarankan untuk menggunakan tipe Master M300 Automatic.
Air keruh pakai filter apa?
Pakai Filter Air Master. Filter air Master adalah alat yang berfungsi untuk menyaring dan menghilangkan kontaminan di dalam air dengan menggunakan media dari yang berkualitas. Manfaat filter air yang paling utama adalah menyaring air agar tetap bersih, aman, dan layak untuk dikonsumsi atau digunakan sehari-hari. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk lebih cermat dalam memilih jenis filter air.
Apa bahaya air yang tidak standar air bersih?
Tidak seperti air kemasan, air keran yang berasal dari PAM atau air tanah berisiko terkontaminasi oleh kuman dan zat-zat berbahaya, seperti pestisida, timbal, nitrat, dan merkuri. Saat dimasak, kuman memang dapat hilang dari air, tapi zat-zat berbahaya tersebut masih bisa terkandung di dalamnya, bahkan justru meningkat. Hal ini terjadi karena proses perebusan air dapat mengurangi volume air, sehingga tingkat konsentrasi zat kimia bisa bertambah. Jika dikonsumsi, air yang terkontaminasi kuman atau zat kimia berbahaya bisa menimbulkan beberapa masalah kesehatan, seperti:
- Gangguan pencernaan, seperti sakit perut, muntah, dan diare .
- Gangguan ginjal Tekanan darah tinggi Kanker .
- Gangguan tumbuh kembang pada bayi dan anak-anak Keracunan.